Jumat, 29 Juli 2016

Oshiya, Pekerja di Stasiun Shinjuku

Ohayoogozaimasu...
Sama halnya dengan di Indonesia, kereta banyak dipilih oleh masyarakat di Jepang sebagai alat transportasi mereka sehari-hari. Pemandangan pada jam sibuk pun tidak jauh berbeda.
Namun di Jepang, saking ramainya, teman-teman akan dapat melihat orang-orang yang bertugas sebagai pendorong (oshiya 押し屋). Mereka khusus dipekerjakan untuk mendorong orang-orang agar masuk ke dalam kereta. Petugas khusus ini telah ada sejak tahun 1955 di Stasiun Shinjuku.

Oshiya, Pekerja di Stasiun Shinjuku
Oshiya, Pekerja di Stasiun Shinjuku

Oshiya, Pekerja di Stasiun Shinjuku Rating: 4.5 Diposkan Oleh: Unknown

0 komentar:

Posting Komentar